Selasa, 30 Oktober 2012

INFORMASI UPLOAD PROPOSAL PKM


Untuk dapat upload file proposal PKM,  

  1. mahasiswa harus menyiapkan Softcopy proposal lengkap dalam bentuk PDF (1 proposal lengkap termasuk lembar pengesahannya dengan maksimum besar file 5 MByte) 
  2. diunggah oleh mahasiswa secara mandiri dengan menggunakan Username dan Password yang telah diberikan oleh Operator PT. Bersamaan dengan pengunggahan proposal PKM, mahasiswa diwajibkan mengisi beberapa data pendukung secara online.
Untuk lebih jelasnya silahkan Download Panduan Upload proposal PKM

Minggu, 14 Oktober 2012

PKTI PENS 2012

Pelatihan karya tulis ilmiah merupakan pelatihan yang ditujukan untuk mahasiswa PENS yang di isi oleh bapak Eko Henfri Binugroho dan Bapak Ali ridho Barakbah yang dilaksanakan pada Hari Minggu 14 Oktober 2012 di theater PENS.
untuk para peserta dapat mengambil Materi :
Materi teknik penulisan karya ilmiah
Materi penggalian ide

Jumat, 12 Oktober 2012

SOSIALISASI PKM

Buat para temen-temen yang belum bisa mengikuti sosialisasi PKM  yang dilaksanakan pada hari jumat, 12 Oktober 2012 Pukul 16.45 WIB - 18.00WIB oleh pemateri bapak Dwi Kurnia Basuki. Dan masih ingin mengetahui apa sih PKM itu untuk lebih lanjutnya materi dapat di download di link di bawah ini:

Download file sosialisasi PKM

Senin, 08 Oktober 2012

Rekap Data PKM

Untuk lihat data entry dapat dilihat DISINI
Cp : 0857 3062 3388 (Robyarta) 

Terima kasih untuk yang sudah mengisi

Kamis, 04 Oktober 2012

Contoh Proposal PKM

Masih bingung soal format proposal, isinya seperti apa dan mau diapakan ???
berikut beberapa contoh Proposal PKM Mahasiswa PENS.

Silahkan di download

  1. PKM-M
  2. PKM-T
  3. PKM-KC
  4. PKM-P
  5. PKM-K

Selasa, 02 Oktober 2012

PANDUAN PKM 2012


             Dengan keluarnya panduan PKM 2012 yang didanai pada tahun 2013 ini maka mahasiswa harus mengentry dan meng-upload file usulan proposalnya ke SIM-LITABMAS dikti , Teatapi juga wajib mengumpulkan Hard-copy proposal ke manajemen PENS sebagai arsip kampus. Dengan demikian, mahasiswa harus menyusun sedemikian rupa filenya berupa "Cover, Lembar Pengesahan, Isi, dan Lampiran-lampiran" dalam satu file dalam format PDF. Jumlah halaman maksimum yang diperkenankan untuk setiap usulan adalah 15 (lima belas) lembar (terhitung dari latar belakang masalah sampai lampiran termasuk CV pengusul dan pembimbing serta Surat Pernyataan Kesediaan Mitra (scan); tidak termasuk Halaman Kulit Muka, Halaman Pengesahan (scan), Daftar Isi dan Daftar Gambar). Keseluruhan proposal disimpan dalam satu file format PDF dengan ukuran file maksimal 5 Mbyte.  


         Dosen pembimbing PKM teman- teman harus memiliki NIDN (Nomor Induk Dosen Nasional)
NIDN Dosen tidak sama dengan NIP dosen
Untuk mengetahui NIDN dosen bisa dilihat di sini dengan memasukkan kode perguruan tinggi 
(PENS = 005018). 

      
Apabila dosen pembimbing teman2 ternyata belum memiliki NIDN, disarankan untuk mencari dosen yang sudah memiliki NIDN.
*Sementara terdapat 134 dosen PENS yang sudah memiliki NIDN.


Download : Panduan PKM 2012